Dalam Pengoprasian Office tidak lepas dari spreedsheet atau kita menggunakan Excel. Kali ini saya akan memberikan tutorial IF (Fungsi IF) pada Excel.
Dalam Excel proses IF adalah:
Memeriksa Sebuah  Nilai Logika, Kemudian ambil tindakan Benar atau Salah.
Contoh:
Pertama dibawah ini ada tabel yang menunjukan jenis kelamin dan saya akan mengisi kolom Hasil tersebut dari hasil Memerika nilai pada kolom Keterangan sebagai berikut

Jika Keterangan bernilai "P" maka Hasil yang akan muncul adalah "Perempuan" jika Bukan "P" yang akan muncul adalah "Laki-Laki"

Nama Keterangan Hasil
Rina P
Agus L
Selly P
Bro L

Simak berikut cara prosesnya:

atau dengan contoh berbeda menentukan kelulusan jika Nilai lebih besar sama dengan 60.


Atau kita bisa ganti nilai 60 tersebut tergantung dengan kolom lain. Contoh seperti ini:

Untuk mengunci alamat cell dibutuhkan kode "$" pada letak alamat cell. contoh cell beralamatkan D7. Maka di kunci dengan D$7

Selanjutnya kita ke contoh yang lebih dalam. disini saya mempunyai tabel seperti ini



Nama Barang                       Unit              Beli
          Gudang         Minimal     Ket    Jumlah
Kecap 10 25    
Saus Tomat 35 30    
Mentega 5 15    
Gula Pasir 29 40    
Tepung 44 40    

Yang akan di hitung adalah. Apakah Nama Barang yang ada di Gudang memiliki nilai Lebih atau Sama dengan Minimal. Jika Kurang berapa barang yang harus di beli lagi.
Ok perhatikan di bawah ini:

Contoh kali ini tentang bagaimana Agen Penjual mendapatkan bonus dari target minimalnya. Berikut penjelasannya.
Apakah total penjualan Ayu lebih besar atau sama dengan target mendapat bonus, Jika Iya, Total Penjualan dikalikan dengan berapa persen bonus yang didapat. Jika tidak makan Tidak Ada.


Sekian dulu Tutorial IF (Fungsi IF) pada Excel. Semoga bermanfaat. Jika sangat membantu bisa klik share :)
Terima Kasih..




Post a Comment Blogger

 
Top